Kode P5E02R22M1 M/T merupakan permohonan dari AHM yang sudah disetujui, dan jumlah unit yang akan diproduksi untuk kode ini sebanyak 97.000 unit. Yang jadi pertanyaan kode ini untuk New CBR150R Major Change atau bebek super Honda ?
Dari beberapa ulasan yang juga sudah dibahas oleh blogger-blogger ternama di Indonesia, kode P5E02R22M1 di sinyalir sebagai New CBR150R Major Change, ini baru pendapat dan bukan kepastian yang mutlak.
jika benar kode tersebut merupakan CBR150 Major Change, apa ada hubungannya dengan berita Marc Marquez dan juga mungkin bersama Dani Pedrosa datang ke Indonesia bulan februari untuk launching motor ini ?
Ya kembali lagi semua masih belum bisa ditebak secara gamblang, dari screnshot dibawah inilah indikasi kuat bahwa kode P5E02R22M1 adalah CBR150R major Change.
Memiliki kubikasi mesin 149cc, diproduksi (artinya lokal) jumlahnya 97.000 unit.